Minggu, 29 Mei 2016

Harga dan Spesifikasi HTC One X Terbaru - Kita sampai pada smartphone besutan dari HTC yang memperkenalkan ponsel pintar andalan mereka bulan ini. HTC One X diperkaya dengan spesifikasi yang tidak kalah saing dengan ponsel pintar lainnya. Spesifikasi pada hardware HTC One V ini menggunakan sistem operasi Android Ice Cream Sandwich versi 4.0 yang sudah dikustomisasi dengan HTC Sense 4. Dengan UI khas ICS menawarkan bagian tampilan homescreen mampu menampung hingga 5 halaman yang dapat diisi berbagai item seperti widget, aplikasi atau shortcut yang Anda sukai. HTC One X menggunakan prosesor Quad-core 1.5 GHz, Chipset menggunakan Nvidia Tegra 3 dan GPU dari ULP GeForce. Kamera yang ditanamkan beresolusi 3264 x2448 pixels dalam 8 MP plus Autofocus dan LED flash.

Harga dan Spesifikasi HTC One X Terbaru

Kekurangan dan kelebihan HTC One X


Selain membahas tentang smartphone android HTC One X, Review Android juga akan memberikan beberapa ulasan lain, terutama tentang plus minus smartphone android ini. Nah, berikut ini adalah beberapa video kekurangan dan kelebihan HTC One X serta review fitur - fitur unggulan dari HTC One X yang telah mengusung sistem operasi android terbaru pada jamannya. Check this out!

HTC One X Review!


[UPDATE] Harga HTC One X terbaru 2016


Harga baru HTC One X per/2016 dijual dengan harga termurah Rp. 2.099.000 , harga smartphone android tersebut bisa saja berubah sewaktu - waktu.

* harga smartphone pada situs ini di update tiap bulan pada minggu pertama.


EmoticonEmoticon